Ambon-Maluku,
Pengurus Provinsi Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (Pengprov PBVSI) Maluku sukses menggelar Musyawarah Provinsi dengan mengangkat tema “Satukan Tekad Raih Prestasi” (10/09)

Musyawarah dipimpin oleh Lamberth Elia Masela, S.Pd yang kesehariannya sebagai Sekretaris Umum Pengkab PBVSI Kep. Tanimbar juga Wasit Nasional Indoor Lisensi-B

Musyprov berjalan lancar dan menghasilkan kepengurusan baru masa bakti 2022-2026 diantaranya :
Ketua Umum : Widya Pratiwi Murad
Ketua-I (Organisasi) : Elvis Pattiselanno, SE, M.Si
Ketua-II (Binpres) : Stewasrd M. Tuapattinaya, S.Pd
Ketua-III (Dana & Umum) : Rusdi Ambon, SE, M.Si
Sekretaris Umum : Sharon Usmany
Bendahara Umum : Ira Wati Tahir
Bidang Organisasi : Selfianus Soumokil, SE
Bidang Binpres : Jemi Putirulan, S.Pd
Bidang Kepelatihan : Elvis Talapessy (Indoor), Rusli Soplestuni (Pantai)
Bidang Perwasitan : Ludya J. Luhukay, S.Pd, M.M.Pd
Bidang Pertandingan : D. Tuhumury, S.Sos
Bidang Humas Publikasi : Ivan Rishky Kaya